Breaking News

Tuesday 25 September 2012



Kali ini saya akan mengulas sebuah software pengolah photo, khususnya untuk potret (portrait) photo. Software ini tidak lah gratis, tapi kita dikasih kesempatan untuk mencoba versi trial nya, software ini sebenarnya adalah plugin untuk Photoshop, namun bisa di pakai terpisah dengan photoshop dalam arti bisa diisntal terpisah dengan photoshop didalam komputer.


Software sederhana ini bernama Portrait Professional Studio 10 yang bisa di download pada website resmi nya di www.portraitprofessionalstudio.com jika Anda tertarik untuk mencobanya.

Setelah Anda mendownload silahkan Anda install software ini dikomputer, lalu coba lah untuk bereksperimen. Software ini tergolong gampang digunakan karena bersifat instan, apabila dibandingkan anda melakukan semua pekerjaan dalam melakukan make over pada sebuah photo portrait.

Untuk contoh hasilnya bisa saya tampilkan pada gambar berikut ini :

Photo-photo yang ada di blog ini adalah hasil dari kamera poket yang saya punya, serta model yang saya pakai adalah teman-teman dekat saya sendiri :

Photo Orisinil di ambil menggunakan kamera saku              Hasil setelah dilakukan makeover 


Silahkan Anda mencoba sendiri, semoga informasi ini memberikan manfaat. Terutama bagi teman-teman yang hobby mengutak atik photo.


0 komentar:

Post a Comment

Terima kasih atas waktunya membaca blog ini,serta luangkan waktu Anda untuk memberi komentar

Sekolah Kami :

Flag Counter

Yang Online

Trafik Pengunjung

DOWNLOAD PRANGKAT TUGAS :

Statistik Blog

Yang Sering di Baca

Halaman FB TKJ SMK Qamarul Huda Bagu